SUGENG RAWUH

Kamis, 10 Juni 2010

Gunung Bromo

0komentar
Gunung Bromo (dari bahasa Sansekerta/Jawa Kuna: Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu), merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal sebagai obyek wisata di Jawa Timur. Sebagai sebuah obyek wisata, Gunung Bromo menjadi menarik karena statusnya sebagai gunung berapi yang masih aktif.
Bromo mempunyai ketinggian 2.392 meter di atas permukaan laut itu berada dalam empat wilayah, yakni Kabupaten Probolinggo, Pasuruan, Lumajang, dan Kabupaten Malang. Bentuk tubuh Gunung Bromo bertautan antara lembah dan ngarai dengan kaldera atau lautan pasir seluas sekitar 10 kilometer persegi.
Gunung Bromo mempunyai sebuah kawah dengan garis tengah ± 800 meter (utara-selatan) dan ± 600 meter (timur-barat). Sedangkan daerah bahayanya berupa lingkaran dengan jari-jari 4 km dari pusat kawah Bromo.

 Gambar ini adalah gunung batok dan gunung semeru, gunung batok adalah salah satu gunung yang berada di kawasan gunung bromo, sejarahnya gunung batok ini konon ada seorang pangeran yang menendang batok kelapa dan sekarang kelapa batok kelapa tersebut jadi gunung.

17 Agustus 2009

0komentar
Ini foto saya waktu main jalan jalan ke Gunung Bromo,...
Hari itu sangat cerah, jadi kita bisa melihat matahari terbit sungguh indah Maha Suci Allah.... dan gambar di belakang saya itu adalah gambar gunung Batok.

Kamis, 10 Juni 2010

Gunung Bromo

Gunung Bromo (dari bahasa Sansekerta/Jawa Kuna: Brahma, salah seorang Dewa Utama Hindu), merupakan gunung berapi yang masih aktif dan paling terkenal sebagai obyek wisata di Jawa Timur. Sebagai sebuah obyek wisata, Gunung Bromo menjadi menarik karena statusnya sebagai gunung berapi yang masih aktif.
Bromo mempunyai ketinggian 2.392 meter di atas permukaan laut itu berada dalam empat wilayah, yakni Kabupaten Probolinggo, Pasuruan, Lumajang, dan Kabupaten Malang. Bentuk tubuh Gunung Bromo bertautan antara lembah dan ngarai dengan kaldera atau lautan pasir seluas sekitar 10 kilometer persegi.
Gunung Bromo mempunyai sebuah kawah dengan garis tengah ± 800 meter (utara-selatan) dan ± 600 meter (timur-barat). Sedangkan daerah bahayanya berupa lingkaran dengan jari-jari 4 km dari pusat kawah Bromo.

 Gambar ini adalah gunung batok dan gunung semeru, gunung batok adalah salah satu gunung yang berada di kawasan gunung bromo, sejarahnya gunung batok ini konon ada seorang pangeran yang menendang batok kelapa dan sekarang kelapa batok kelapa tersebut jadi gunung.

17 Agustus 2009

Ini foto saya waktu main jalan jalan ke Gunung Bromo,...
Hari itu sangat cerah, jadi kita bisa melihat matahari terbit sungguh indah Maha Suci Allah.... dan gambar di belakang saya itu adalah gambar gunung Batok.
 

Jalan-Jalan Blak Magik is Designed by productive dreams for smashing magazine Bloggerized by Ipiet
Blog Templates created by Web Hosting Men> © 2008